Divisi Research and Development memiliki satu koordinator divisi dan 2 orang anggota staf. Adapun rincian tugas dari divisi research and development ini adalah sebagai berikut:

  1. Menyusun rencana induk sistem informasi dan jaringan komputer.
  2. Merumuskan rencana integrasi sistem informasi terpadu.
  3. Mengidentifikasi isu-isu dalam pengimplementasian SI/TI di Undiksha.
  4. Melakukan evaluasi sistem informasi dan jaringan komputer.
  5. Mengkoordinir pelaksanaan riset berkaitan dengan pengoptimalan SI/TI di Undiksha.
  6. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan divisi Research and Development.
  7. Merancang strategi dan pengembangan, serta implementasi keselarasan layanan informasi dan teknologi informasi Universitas Pendidikan Ganesha guna mengikuti perkembangan global.
  8. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan.

Struktur Organisasi Divisi Research and Development

I Made Putrama, S.T.,M.Tech

Dosen Pendidikan Teknik Informatika


Pendidikan
MAGISTER
Master Of Technology (Knowledge Engineering) National University Of Singapore- Singapura
SARJANA
Universitas Udayana- Indonesia
Ketua Divisi Research dan Development