Penyerahan Website Jurusan Kimia oleh UPT TIK Ditandai Dengan Penandatanganan BAST

UPT TIK melaksanakan serah terima website Jurusan Kimia. Bertempat di Gedung UPT TIK Jumat 13 Maret 2020, Ketua UPT TIK I Ketut Resika Arthana, S.T., M.Kom melakukan kegiatan serah terima dengan pengelola website Jurusan Kimia Ni Luh Putu Ananda Saraswati, S.Si., M.Si. Proses kegiatan diawali dengan pemberian username dan password, pelatihan penggunaan website dan pengenalan dalam pengelolaan admin webiste. Diharapkan dengan pengelolaan website ini, informasi terkait jurusan kimia bisa lebih tersebar ke masyarakat.

Pengembangan Sistem Informasi

Kami melayani pengembangan sistem informasi untuk mempermudah pelayanan dan usaha anda, seperti:

  1. Sistem Informasi Absensi Online
  2. Sistem Informasi Akademik
  3. Sistem Informasi Manajemen Dokumen
  4. Sistem Informasi Manajemen Resources
  5. Sistem CBT atau Test Online Berbasis Komputer
  6. Sistem Informasi Eksekutif dan Pendukung Keputusan
  7. Webmail
  8. Aplikasi Mobile
  9. dan Sistem Informasi lainnya sesuai dengan kebutuhan Anda.


Lihat Selengkapnya

Pengembangan Website

Sudah saatnya penyebarluasan informasi melalui media website, kami melayani pembuatan website seperti :
  1. Website Company Profile (Instansi, sekolah, perusahaan, dan lainnya)
  2. Website Seminar/Conference
  3. Website lainnya untuk keperluan Anda


LIHAT SELENGKAPNYA

Layanan Design dan Multimedia

Nikmati tawaran menarik pembuatan konten
  1. Desain Logo
  2. Desain Spanduk/Pamflet/Banner, dll
  3. Video Profile
  4. Produk Multimedia Lainnya.


Lihat Selengkapnya